Monday 7 April 2014

1000 orang mengartikan cinta part (II)








Wawancara Seorang mahasiswi semester akhir: inisial “S”
Yang antara lain hasil wawancara tersebuat adalah sebagai berikut:
“bagiku cinta terbentuk karena ada sebuah kemistri antara laki-laki dan perempuan sehingga mereka saling asyik dan mengerti satu sama lain.”
“bagiku cinta itu tak bersyarat, tak ada sebuah perjanjian, tak ada tuntutan dan saling mengerti”
“cinta itu natural, datang dengan sendirinya tanpa ada sebuah niat untuk mencintai, tapi cinta akan tumbuh dengan tidak disadari oleh sang pemilih hati”
“cinta itu adalah sebuah misteri Illahi, cinta adalah sebuah jodoh yang sudah di tentukan oleh seorang, sebaik apapun hubungan kita dengan seorang pria (pasangan kita” tapi tetap saja jika tuhan belum menghendaki tersebut maka tak terjalinlah ikatan suci tersebut”
“cinta itu sehidup semati”
Wawancara dengan seorang wanita yang tidak lama lagi akan menikah:
“cinta itu buta, marah gara-gara cemburu cinta, hanya kurang perhatian dari seorang laki-laki”
“Cinta itu membingungkan, kalu tidak ketemu marah-marah kalau sudah ketemu juga marah-marah, ada juga sebuah kejadian yang diman kita pingin bertemu tetapi  tidak ketemu
“cinta itu akan tumbuh jika kita selalu berdekatan dengan orang
“menurut saya cinta itu bisa di masukan dalam logika”
“cinta itu seperti halnya tanaman yang jika di beri pupuk pasti akan tumbuh subur dan sebaliknya jika tak di beri pupuk maka akan binasa”
“hal yang paling berpengaruh dari cinta adalaah wajah, watak dan juga hati”
“bagiku juga cinta itu pilihan, kita boleh memilih siapa saja yang hendak kita cintai sesuai hati kita”
“Satu kata untuk cinta, MISTERY
“Satu kalimat untuk cinta, I NEED YOU

SEBELUMNYA PART (I) DAN MISTERY TUMBUHNYA CINTA

No comments: